Menariknya Pulau Tabuhan Banyuwangi

Saat kita sedang penat dengan segala macam aktivitas pekerjaan sehari-hari, kadang kita ingin sekali pergi ke suatu tempat yang indah, hening dan menyegarkan. Pantai bisa menjadi pilihan yang bagus. Bukan hanya sekedar tepian pantai, pantai yang berada di sekeliling pulau kecil tampaknya juga cukup indah. Nah, kita tidak perlu pergi jauh-jauh ke luar negeri untuk … Selengkapnya…

Asiknya Wisata Sejarah di Rumah Bung Karno, Istana Gebang Blitar

Indonesia memiliki banyak sejarah, mulai dari sejarah sejak zaman kerajaan hingga masa perjuangan. Tentu warga Negara Indonesia sudah tidak asing lagi dengan Ir. Soekarno atau yang biasa disebut dengan Bung Karno. Ir. Soekarno dikenal banyak orang bukan hanya karena beliau adalah presiden pertama Indonesia namun juga karena kepintaran dan perjuangan dalam memperjuangkan kemerdekaan. Wisata di … Selengkapnya…

Indahnya Wisata Bawah Laut Menjangan Banyuwangi

Indonesia yang sebagian besar wilayahnya adalah lautan, memiliki pesona alam bawah laut yang luar biasa indah. Keindahan alam ini diwujudkan dalam bentuk karang-karang, bebatuan, tanaman bawah laut, hingga hewan-hewan bawah laut dengan berbagai macam jenis dan spesies nya.   Nah, untuk menikmati indahnya pesona bawah laut ini, seseorang bisa melakukan snorkeling dan diving. Tempat-tempat wisata … Selengkapnya…

5 Hal Menarik dari Savana Bekol, Afrikanya Indonesia!

Indahnya Padang Savana di Afrika sudah terkenal di seluruh dunia. Padang Savana yang memang luas dan berisi banyak hewan-hewan khas padang Savana. Namum ternyata, bukan hanya Afrika yang memiliki padang Savana dan tidak perlu jauh-jauh untuk bisa menikmati pemandangan padang Savana yang indah. Di Indonesia, kita juga memiliki Padang Savana loh, namanya adalah Savana Bekol … Selengkapnya…

Kampung Cokelat Blitar, Wisata Edukatif yang Seru Abis!

Siapa yang tidak suka dengan coklat? Hmm… mendengar namanya saja rasanya lidah sudah ingin bergoyang ya? Yap, hampir semua orang menyukai coklat, apalagi anak-anak. Tidak hanya anak-anak, coklat disukai juga oleh remaja hingga orang dewasa. Nah, bagaimana jika kita menikmati coklat hasil buatan kita sendiri? Pasti seru sekali ya!   Kampung Cokelat, Wisata Edukatif di … Selengkapnya…

JejakLiburan.com